Icon Widget berguna untuk menampilkan icon FontAwesome dalam berbagai gaya di website anda.
Berikut merupakan tampilan ketika mengedit widget icon. Mari kita bahas apa saja fungsinya
Content – Icon
- Icon: Tentukan icon yang anda butuhkan
- View: Pilih tampilan antara default, framed, dan stacked
- Link: Masukkan link URL icon disini
- Allignment: Tentukan posisi icon
Style – Icon
- Normal: Tentukan tampilan saat mode normal icon
- Hover: Tentukan tampilan saat icon di hover
- Primary Color: Atur warna icon
- Size: Atur ukuran icon
- Rotate: Tentukan posisi icon akan di rotasi sebanyak berapa derajat