Entrance Animation berfungsi untuk memberi efek pada widget, section, dan kolom yang akan tampil ketika pengguna pertama kali sampai di section, widget, dan kolom yang di setting.
Animasi ini hanya muncul untuk beberapa widget saja yang tertentu saja. Sehingga tidak befungsi untuk seluruh widget
Gambar dibawah ini adalah beberapa efek entrance animation yang tersedia pada elementor.
Anda bisa memilih yang paling sesuai dengan kebutuhan website anda. Namun pastikan ketika menggunakan secara bijak apabila Anda menggunakan Compress atau Combine CSS / JS.
Bagaimana cara membuat entrance animation?
- Pilih item yang akan anda tambahkan efek Entrance Animation
- Pilih Motion Effects
- Pada bagian Entrance Animation pilih animasi yang sesuai. Elementor sudah menyediakan banyak efek animasi untuk anda